Main Article Content

Abstract

Artikel ini menyajikan hasil penelitian tentang pengaruh tipe busi terhadap emisi gas buang sepeda motor. Pengujian dilakukan di Bengkel Prototype Honda Jurdiknik Otomotif FT UNY dengan obyek uji adalah sepeda motor 4 tak 135 cc pada putaran mesin 1500, 3000, dan 5000 rpm. Masing-masing pengujian dilakukan pengulangan sebanyak 3 kali untuk mendapatkan hasil yang lebih akurat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jika dibandingkan dengan pemakaian busi standar, busi platinum menurunkan kadar emisi CO 20% dan HC 41%, busi iridium menurunkan kadar CO 29% dan HC 61%, dan pemakaian busi multi elektrode menurunkan kadar CO 8% dan HC 29%.

Keywords

Sepeda motor Busi Platinum Iridium Multi Elektrode

Article Details

Author Biography

Joko Sriyanto, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia

Academic profile: ScopusORCIDGoogle ScholarSinta

References

  1. WHO, “What is Air Pollution?,” WHO, Geneva, 2018.
  2. C. Pénard-Morand dan I. Annesi-Maesano., “Air pollution: from sources of emissions to health effects,” Breathe, vol. 1, no. 2, pp. 108-119, 2004.
  3. S. W. Yudha, “Air Pollution and Its Implication for Indonesia: Challenges and Imperatives for Change,” Woldbank, Jakarta, 2017.
  4. Badan Pusat Statistik, “Perkembangan Jumlah Kendaraan Bermotor Menurut Jenis 1949-2016,” Badan Pusat Statistik, Jakarta, 2018.
  5. Ditjen Perhubungan Darat, “Profil dan Kinerja Perhubungan Darat 2013,” Ditjen Perhubungan Darat, Yogyakarta, 2013.
  6. D. Knowles dan J. Erjavec, TechOne: Basic Automotive Service and Maintenance, Canada: Thomson Delmar Learning, 2005.
  7. B. S. Nugraha, Sistem Pengapian, Yogyakarta: Jurusan Pendidikan Teknik Otomotif, 2005.
  8. F.-M. Motorparts, “All About Spark Plugs, Technical Information No. 02,” Motorparts, Federal-Mogul, Kontich, 2018.
  9. A. Abdel-Rehim, “Impact of Spark Plug Number of Ground Electrodes on Engine Stability,” Ain Shams Engineering Journal, vol. 4, p. 307–316, 2013.
  10. Oto Plus, “Oprek : Komparasi Busi Iridium & Racing,” PT Gramedia Majalah, Surabaya, 2017.
  11. D. Irawan, “Pengaruh Jenis Busi dan Campuran Bahan Bakar terhadap Konsumsi Bahan Bakar Mobil EFI,” Jurnal Teknik Mesin, vol. 6, no. 1, pp. 27-36, 2017.
  12. T. Permana, R. Adam dan E. Tarmedi, “Pengaruh Penggunaan Busi Iridium terhadap Kadar Emisi Gas Buang Engine Tipe AL 115,” TORSI, vol. 11, no. 1, 2013.
  13. J. Jama dan Wagino, Teknik Sepeda Motor Jilid 2 untuk SMK, Jakarta: Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan, 2008.
  14. S. Javan, S. S. Alaviyoun, S. V. Hosseini dan F. Ommi, “Experimental Study of Fine Center Electrode Spark Plug in Bi-fuel Engines,” Journal of Mechanical Science and Technology, vol. 28, no. 3, pp. 1089 - 1097, 2014.
  15. R. US, “Pengaruh Jenis Bahan Dan Jarak Elektroda Busi Terhadap Konsumsi Bahan Bakar Pada Kendaraan Yamaha Mio Automatic,” Teknobiz , vol. 3, no. 1, p. 47 – 52, 2013.