Main Article Content

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh beban kerja, stres kerja dan motivasi kerja terhadap turnover intention pada karyawan PT Sinar Indah Kertas. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan bagian produksi Boiler, Laborate Additive dan Paper Machine di PT Sinar Indah Kertas yang berjumlah 186 orang. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 127 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan proporsional stratified random sampling. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi berganda dengan menggunakan software SPSS Versi 25. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa beban kerja berpengaruh signifikan terhadap turnover intention, stres kerja tidak berpengaruh signifikan terhadap turnover intention, motivasi kerja berpengaruh signifikan terhadap turnover intention. Beban kerja, stres kerja dan motivasi kerja secara simultan berpengaruh signifikan terhadap turnover intention. PT Sinar Indah kertas perlu untuk mengatur beban kerja dan memberikan motivasi agar menurunkan turnover karyawan.

Keywords

Beban kerja stres kerja motivasi kerja turnover intention

Article Details

Author Biography

Molex Maisari Latansa, Universitas Muria Kudus

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh beban kerja, stres kerja dan motivasi kerja terhadap turnover intention pada karyawan PT Sinar Indah Kertas. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan bagian produksi Boiler, Laborate Additive dan Paper Machine di PT Sinar Indah Kertas yang berjumlah 186 orang. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 127 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan proporsional stratified random sampling. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi berganda dengan menggunakan software SPSS Versi 25. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa beban kerja berpengaruh signifikan terhadap turnover intention, stres kerja tidak berpengaruh signifikan terhadap turnover intention, motivasi kerja berpengaruh signifikan terhadap turnover intention. Beban kerja, stres kerja dan motivasi kerja secara simultan berpengaruh signifikan terhadap turnover intention. PT Sinar Indah kertas perlu untuk mengatur beban kerja dan memberikan motivasi agar menurunkan turnover karyawan.

References

  1. Abidin, M. J. (2019). Pengaruh Job Insecurity, Kepuasan, dan Motivasi Kerja terhadap Turnover intention Karyawan Kontrak. Jurnal Ilmu Dan Riset Manajemen, 8, 9.
  2. Abubakar, R. (2021). Pengantar Metodologi Penelitian. In SUKA-Press UIN Sunan Kalijaga (Vol. 44, Issue 8). SUKA-Press UIN Sunan Kalijaga.
  3. Anisa Setianingsih, Reskiputri (2023). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Beban Kerja Dan Disiplin Kerja terhadap Turnover intention Pada Karyawan Bank Syariah Indonesia KCP Jember Universitas Jember. The 6Th Beneficium Business and Economics Conference in Utilization of Modern Technology, 563 - 539
  4. Astuti, D., Hasanah, D., Silitonga, S., & Anggiani, S. (2022). Peran Employee Engagement Sebagai Mediasi pada Pengaruh Stres Kerja dan Keseimbangan Kehidupan Kerja Terhadap Turnover intention. Jenius, 5(3), 543–555.
  5. Budiyanto, Rattu, A. J. M., & Umboh, J. M. L. (2019). faktor-faktor yang berhubungan dengan stres kerja perawat pelaksana di ruang rawat inap rumah sakit umum bethesda gmim tomohon. 8(3), 1–18.
  6. Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25 (9th ed.). Universitas Diponegoro.
  7. Gunawan, C. (2018). Mahir Menguasai SPSS (Mudah Mengolah Data dengan IBM SPSS Statistic 25) (1st ed.). Deepublish Publisher (CV Budi Utama).
  8. Hamid, M., Sufi, I., Konadi, W., & Yusrizal, A. (2019). Analisis Jalur Dan Aplikasi Spss Versi 25 Edisi Pertama (J. Iddris (ed.)). CV. Sefa Bumi Persada.
  9. Hardiani, W. A. A., Aryaningtyas, A. T., & Widyanti, D. V. (2022). Work Life Balance Dan Job Stress Terhadap Turnover intention (Studi Kasus Pada Pekerja Pabrik Tekstil Wanita Di Kabupaten Semarang). 6(1), 47–55.
  10. Kurnia, M., & Erawati, Y. (2013). Motivasi Kerja, Budaya Organisasi, Semangat Kerja dan Kemampuan Kerja terhadap Kinerja Perangkat Desa di Kecamatan Mungkid Magelang. Jurnal Analisis Bisnis Ekonomi, 11(1), 81-92.
  11. Kuswahyudi, I. J., Setiadi, P. B., & Rahayu, S. (2022). Pengaruh Kompensasi , Motivasi dan Beban Kerja terhadap Turnover intention Karyawan pada PT . Berkah Kawasan Manyar Sejahtera. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(2), 11261–11280.
  12. Lestari, G. F., & Primadineska, R. W. (2021). Pengaruh beban kerja terhadap turnover intention dengan dukungan sosial sebagai variabel pemoderasi pada pekerja milenial. Cakrawangsa Bisnis, 2(1), 11–20.
  13. Machali, I. (2021). Metode Penelitian Kuantitatif. In A. Q. Habib (Ed.), Laboratorium Penelitian dan Pengembangan Farmaka Tropis Fakultas Farmasi Universitas Mualawarman, Samarinda, Kalimantan Timur (Issue April). Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Kalijaga Yogyakarta. https://digilib.uinsuka.ac.id/id/eprint/50344/1/Metode Penelitian Kuantitatif %28Panduan Praktis Merencanakan%2C Melaksa.pdf
  14. Purwati, A. A., Salim, C. A., & Hamzah, Z. (2020). Effect of Compensation, Work Motivation and Workload on Employee Turnover intention. Jurnal Ilmiah Manajemen, 370(3), 370–381. http://www.ejournal.pelitaindonesia.ac.id/ojs32/index.php/PROCURATIO/index
  15. Saat, D. S., & Mania, D. S. (2020). Pengantar Metodologi Penelitian Panduan Bagi Peneliti Pemula. In Muzakkir (Ed.), Pusaka Almaida (2nd ed., Vol. 44, Issue 8). PUSAKA ALMAIDA.
  16. Sugiyono, P. D. (2017). Metode Penlitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. CV Alfabeta.
  17. Sugiyono, P. D. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. CV Alfabeta.
  18. Tannady, H., Renwarin, J. M. J., Nuryana, A., Mudasetia, Nawiyah, Mustafa, F., Ilham, & Palilingan, R. A. (2022). Peran Disiplin dan Stress Kerja Terhadap Kinerja Karyawan di Perusahaan Perdagangan Oli dan Pipa Nasional. Jurnal Kewarganegaraan, 6(2), 4320–4335. http://journal.upy.ac.id/index.php/pkn/article/view/3712
  19. Trisnadewi, N. K. A., & Ardani, N. K. M. (2023). Pengaruh Beban Kerja, Stres Kerja, Dan Lingkungan Kerja Terhadap Turnover intention Pada Pt Enam Tiga Sejahtera. Jurnal Daya Saing, 9(3), 703–711. https://doi.org/10.35446/dayasaing.v9i3.1422
  20. Wardana, R. H., & Jamal, S. wahyuni. (2020). Pengaruh Motivasi Kerja Karyawan terhadap Turnover intention pada PT Arina Multikarya Samarinda. Borneo Student Research, 1(2), 977–981.
  21. Zainal, H., & Ashar, A. I. D. (2023). Stres Kerja. PT. Sonpedia Publishing Indonesia